Monday, May 28, 2012

ALFRED NOBEL - PENEMU PELEDAK YANG AMAN


HADIAH NOBEL YANG DIBUAT KARENA BAHAN PELEDAK
Bahan pembuat peledak atau mesiu adalah Nitrogliserin. Benda semacam ini saat terguncang sedikit saja bisa mudah meledak dan membahayakan makhluk hidup. Suatu kali terjadi kecelakaan, yaitu meledaknya sebuah pabrik pembuatan bahan peledak. Kecelakaan ini menyebabkan adiknya Nobel yang bekerja di pabrik tersebut meninggal.
Oleh sebab itulah, Nobel kemudian menciptakan peledak yang aman. Dia menemukan bahwa hanya dengan mencampurkan Nitrogliserin dan Selenium (Se) dapat menambahkan tinkat keamanan peleda sehingga meskipun diguncang-guncang tetap tidak mudah meledak. Penciptaan yang aman oleh Nobel ini kemudian sangat dihargai oleh orang-orang sesudahnya. Mereka membuat penghargaan Nobel yang diberikan kepada orang-orang yang memberikan sumbangan besar bagi kehidupan manusia.

Dinamit ciptaan Nobel


Dinamit zaman sekarang yang menggunakan alarm

No comments:

Post a Comment